Sistem Komputer dan Komponen lainnya
Diantara alat elektronik yang dapat menunjang pekerjaan manusia adalah komputer dan sistem komputer. Keduanya saling bersinergi guna menyampaikan informasi yang dibutuhkan oleh penggunanya. Hal ini kemudian dapat digunakan manusia untuk membantu melaksanakan aktivitas menggunakan komputer. Komputer dan sistem komputer merupakan satu kesatuan yang tidak dapat dipisahkan untuk mengambil manfaatnya. Tujuan pokok dari sistem komputer adalah sebagai alat untuk mengolah data menjadi informasi yang dibutuhkan oleh penggunanya. Table Of Contents Apa itu Sistem Komputer? Apa saja Fungsi Dasar Komputer 1. Fungsi sebagai pengolahan data 2. Fungsi sebagai pemindahan data 3. Fungsi operasi sebagai penyimpanan data 4. Fungsi sebagai pengontrol 5. Perangkat pada sistem computer a. Hardware b. Software c. Brainware Perbedaan antara Sistem komputer dan komputer Penggunaan Komputer di Masyarakat Apa itu Sistem Komputer? Bagi sebagian orang seringkali menganggap bahwa...